Kegemukan merupakan hal yang paling ditakuti, selain dapat menimbulkan banyak penyakit juga membuat penampilan menjadi buruk bro. Selain buruknya gaya hidup kita bro, ternyata juga dapat disebabkan oleh sebuah Gen. Penasaran Bro . . ? ? tapi kalo lo bro belum tau gen gua kasih tau bro , , gen itu adalah bentuk sifat bawaan yang di turunkan oleh Induknya bro , , ok mari kita lanjut . . . ,
Dikutip dari Dailymail, tim peneliti mengklaim telah menemukan gen penyebab obesitas. Gen tersebut mengontrol gen lain yang ada pada sel-sel lemak tubuh.Gen yang ditemukan bernama KLF14.Gen ini terkait dengan diabetes dan kolestrol dalam tubuh.Penelitian yang diambil dari 20 ribu gen dalam sampel lemak yang diambil dari bawah kulit 800 wanita ini telah mendapati gen KLF14 mengontrol gen yang berada jaringan lemak.
Menurut MarkMcCarthy, salah satu peneliti dari Universitas Oxford menyatakan,”KLF14 tampaknya untuk bertindak mengendalikan proses yang berhubungan dengan perubahan perilaku lemak terhadap gangguan di otot dan hati yang berkontribusi memicu diabetes dan kondisi lainnya”.
Lemak ternyata berperan penting dalam kekebalan tubuh untuk menghadapi penyakit metabolik seperti obesitas, penyakit jantung, diabetes, pengaturan kadar kolesterol, kadar insulin dan glukosa.
Temuan ini diharapkan mampu memberikan obat untuk penyakit yang berhubungan dengan obesitas seperti penyakit jantung dan diabetes. jadi bro tolonglah lo jaga juga pola makan berlebih ya bro .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar